Senin, 23 Agustus 2010

Tampilan Komentar Admin Beda Dengan Pengunjung (2)


Setelah sebelumnya saya menjelaskan tentang cara membuat tampilan komentar admin berbeda dengan pengunjung, ternyata masih ada yang nanya pada saya kalo mereka tidak berhasil.

ko tetep ga mau ya,,?

kalo template punya saya gimana Kang, sudah saya coba kuk tidak berhasil ? mohon pencerahan kang mkasih


Dari hasil penelusuran saya, memang cara yang pertama itu memang benar, namun ada sebagian template yang ternyata kodenya berbeda. Untuk lebih jelasnya ikuti terus tutorial ini sampai akhir.
Berikut tahap-tahap untuk template yang masih belum bisa (tapi trik ini tidak mutlak untuk semua template, karena kita tahu kode dalam template itu berbeda)

1. Login Ke blogger kalian
2. Pilih Rancangan ---> EDIT HTML (centang expand template widget)
3. Sekarang simpan kode berikut diatas kode ]]></b:skin>

.commenttext-admin{background:#000;border:1px solid #000000;margin:.5em 0;padding-top:0;padding-right:0;padding-bottom:0;padding-left:20px;font-weight:bold;color:#FFFFFF}


Keterangan :
== Silahkan ganti kode warna yang ada pada kode diatas (sesuaikan dengan template kalian), Untuk melihat kode warna silahkan KLIK DISINI
== Untuk menghilangkan border kalian hapus saja kode border:1px solid #000000;
== Untuk yang memakai background gambar kalian tinggal menambahkan kode berikut :

Url(URLGAMBARKALIAN)


sehingga hasilnya seperti ini

.commenttext-admin{background:#000 url(URL GAMBAR KALIAN) no-repeat top left;;border:1px solid #000000;margin:.5em 0;padding-top:0;padding-right:0;padding-bottom:0;padding-left:20px;font-weight:bold;color:#FFFFFF}

kode diatas bisa kalian modifikasi dan sesuaikan dengan template kalian.

4. Sekarang kalian cari kode berikut :

<dd class='commenttext'>
<b:if cond='data:comment.isDeleted'>
<span class='deleted-comment'><data:comment.body/></span>
<b:else/>
<p><data:comment.body/></p>
</b:if>
</dd>
</b:if>
</b:loop>
</dl>


Simpan kode berikut diatas kode tadi :

<b:if cond='data:comment.author == data:post.author'>
<dd class='commenttext-admin'>
<p><data:comment.body/></p>

</dd>
<b:else/>


Sehingga hasilnya seperti ini :

<b:if cond='data:comment.author == data:post.author'>
<dd class='commenttext-admin'>
<p><data:comment.body/></p>

</dd>
<b:else/>

<dd class='commenttext'>
<b:if cond='data:comment.isDeleted'>
<span class='deleted-comment'><data:comment.body/></span>
<b:else/>
<p><data:comment.body/></p>
</b:if>
</dd>
</b:if>
</b:loop>
</dl>

</b:if>


Keterangan : kode penutup </b:if> di akhir kode, jangan sampai hilang. HARUS

5. Simpan Template kalian, dan lihat hasilnya.

Sekali lagi saya tegaskan, trik diatas tidak mutlak bisa dipakai disemua template, jadi pelajari dulu template yang kalian gunakan. Semoga bermanfaat.

No comments yet